A~ SKALA KEKUATAN GEMPA BUMI MENURUT C.F. RICHTER.
C . F . Richter adalah seorangahli sismologi berkebangsaan amerika serikat,yang pada tahun 1935,menyusun skala gempa bumi berdasarkan skala magnitudo (ukuran besar/kecilnya kekuatan gempa). Richter menggunakan klasifikasi angka 0 sampai 8.semakin besar angka semakin besar magnitudonya.
B~ SKALA KEKUATAN GEMPA BUMI MENURUT MERCALLI
Mercalli pada tahun 1931 menyusun skala gempa bumi berdasarkan skla intensitas gempa.intensitas gempa sdi suatu tempat adalah kekuatan gempa yang diestimasikan berdasarkan efek geologis dan efeknya terhadap bangunan dan manusia.
C~SKALA KEKUATAN GEMPA MENURUT OMORI
Skala gempa yang ditilis oleh omoro mirip dengan skla gempa yang ditilis olh mercalli.
Di indonesia jika diperhatikan dengan cermat kondisi gunung apinya masih tergolong berumur muda dan berderet yang membentuk jalur gunung api.
Dan merupakan pertemuan antara sirkum mediterania dan sirkum pasifik.
MENGHADAPI GEMPA
Tindakan Saat Gempa:
~jika berada dalam gedung/rumah,segeralah keluar dalam keadaan tenang.
~jika dalam keramaian ruangan jangan ikut panik,carilah jalan alternatif
~jika berada di luar rumah menjauhlah dari bangunan dan pohon yang dapat rubuh.
~jika berada didalam gedung bertingkat,jangan gunakan lift saat terjadi gempa.
Tindakan yang di lakukan setelah gempa:
~nyalakan radio atau cari informasi dari para pejabat yang berwenang.
~jangan memasuki bangunan yang terlihat sudah tidak stabil.
~untuk daerah pesisir jika air surut tiba-tiba berhati-hati dan segera mengungsi.
6)PROSES TERBENTUKNYA JALUR GUNUNG API DI INDONESIA
Menurut para ahli geoloi,lempeng india-australia yang berada di dasar samudera sebelah selatan indonesia telah bertabrakan dengan lempeng eurasia(daratan benua eropa dan asia) di sepanjang lempeng bagian selatan indonesia.di tempat itu,lempeng india-australia terdesak dan menyusup ke bawah kepulauan indonesia.
Proses tabrakan antar lempeng yang kemudian terjadi penyusupan suatu lempeng benua ke lempeng benua lainnya atau yang sering disebut penunjaman(subduction). Peristiwa serupa juga terjadidi kawasan indopnesia bagian timur.di daerah itu lempeng pasifik mengalami penunjaman kebawah lempeng eurasia.
Proses penunjaman tersebut menimbulkan getaran atau gempa bumi di indonesia yang melepaskan panas yang menyebabkan melelehnya batuan,sehingga menghasilkan magma.
7) JALUR GUNUNG API INDONESIA
Keberadaan jalur pegunungan dunia,menyebabkan indonesia memiliki 3 sistem gunung api. Di antaranya :
A~jalur pegunungan sirkum mediterania
B~jalur pegunungan sirkum pasifik
C~jalur pegunungan lingkar australia
Jalur gunung api busur luar/outer arc yang bersifat non vulkanik/tidak aktif
Simeulue,nias,batu,mentawai,enggano,sswo ,rote,timur,leti,sermata,buru,dll
JALUR PEGUNUNGAN SIRKUM PASIFIK
Jalur pegunungan ini berderet melalui sulawesi utara,yakni gunung lakon,soputan,klabat bersambung ke kepulauan sangir,talaud,tidore,ternate,serta lampo batang(sulawesi selatan
JALUR PEGUNUNGAN LINGKAR AUSTRALIA
Jalur pegunungan ini berderet dibagian ekor Pulau Irian sampai kepala burung Irian dan berakhir di Pulau Halmahera dan sekitarnya
Di Indonesia terdapat sekitar 130 Gunung Api yang masih aktif dan sekitar 420 Gunung Api yang sudah tidak aktif / sudah mati.
JALUR GEMPA BUMI DI INDONESIA
Lempeng India -Australia bertabrakan dengan lempeng Eurasia dan lempeng India Australia bertabrakan dengan lempeng Pasifik.
Jalur gempa bumi di indonesia yan posisinya mengikuti sirkum mediterania melalui pulau Sumatera sebelah barat,Pulau Jawa sebelah selatan,Bali,NTB,NTT.
Daerah yang relatif aman dari ancaman gempa bumi jika dibandingkan dengan beberapa pulau lainnya adalahn Pulau Kalimantan . Hal ini disebabkan karena Pulau Kalimantan letaknya jauh dari lokasi pertemuan antarlempeng,sehingga hampir tidak terdapat hiposentrum gempa.
Jumat, 12 Februari 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar